Seminar Kompetensi Karir Digelar HMJ Teknik Lingkungan UIN Walisongo
UIN Walisongo Online, Semarang – Himpunan Mahasiswa Jurusan (HMJ) Teknik Lingkungan Universitas Islam Negeri (UIN) Walisongo Semarang mengadakan seminar kompetensi karir, kegiatan berlangsung di Gedung Teater Sholeh Darat Kampus III UIN Walisongo Semarang. Acara ini mengangkat tema “Eksplorasi Karir melalui Seminar Sertifikasi” dan berhasil menarik antusiasme ratusan peserta dari berbagai kampus. Semarang (06/06/24) Dalam seminar ini, menghadirkan Slamet Isworo, Komisaris…